Dalam Peringatan HUT Bhayangkara ke-78, Menteri AHY Bilang Begini

- Pewarta

Senin, 1 Juli 2024 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BABEBOGOR.COM – Dalam peringatan HUT Bhayangkara ke-78 tahun yang jatuh pada setiap 1 Juli, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahanan Nasional Republik Indonesia (ATR/BPN RI) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sampaikan pesan berupa semoga Polri bisa semakin maju, sukses dan semakin profesional.

“Mari wujudkan sinergi dan kolaborasi untuk mendukung polri yang mampu melayani masyarakat dengan sangat baik lagi,” kata AHY dalam keterangan tertulisnya, Senin (01/7/2024).

Ia juga berpesan, diharapkan juga agar kepolisian Republik Indonesia yang bervisi misi Presisi (Prediktif, Responsibilitas, dan Transparansi) ini bisa menghadirkan keadilan untuk semua, serta menjadi pelindung dan pengayom masyarakat.

“Polri presisi mendukung percepatan transformasi ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan menuju Indonesia Emas!,” pungkasnya.

Baca Juga :  Wajib Nonton! Partai Demokrat Adakan Dialog Interaktif Bersama 6 Calon Bupati Bogor, Ini yang Akan Dibahas

Berita Terkait

PT Antam (TBK) UBPE Pongkor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Dispora Kabupaten Bogor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Fenomena “Abrasi” Makna Idul Fitri
Mewakili Kapolres Bogor, Iptu Desi Triana Hadiri Baksos dan Perayaan HUT ke-2 Media POV Indonesia
AKBP Rio: Kami Akan Tindak Tegas Pelaku Pungli dan Premanisme
Awas! Jangan Coba-Coba Tawuran, Akan Berlebaran Dibalik Jeruji Besi
Sigap! Satlantas Polres Bogor Bantu Pengendara yang Alami Kerusakan di Jalan Tol Ciawi
Antisipasi Gangguan Selama Hari Raya Lebaran 1446 H, Tirta Kahuripan Siaga 24 Jam

Berita Terkait

Senin, 31 Maret 2025 - 07:34 WIB

PT Antam (TBK) UBPE Pongkor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Senin, 31 Maret 2025 - 07:29 WIB

Dispora Kabupaten Bogor Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Minggu, 30 Maret 2025 - 18:42 WIB

Fenomena “Abrasi” Makna Idul Fitri

Jumat, 28 Maret 2025 - 21:08 WIB

Mewakili Kapolres Bogor, Iptu Desi Triana Hadiri Baksos dan Perayaan HUT ke-2 Media POV Indonesia

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:47 WIB

AKBP Rio: Kami Akan Tindak Tegas Pelaku Pungli dan Premanisme

Senin, 24 Maret 2025 - 14:47 WIB

Sigap! Satlantas Polres Bogor Bantu Pengendara yang Alami Kerusakan di Jalan Tol Ciawi

Senin, 24 Maret 2025 - 12:42 WIB

Antisipasi Gangguan Selama Hari Raya Lebaran 1446 H, Tirta Kahuripan Siaga 24 Jam

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:17 WIB

Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadan, Solusi Bangun Indonesia Pabrik Narogong Berikan Santunan dan Sembako Bagi Masyarakat

Berita Terbaru

Berita Bogor

Fenomena “Abrasi” Makna Idul Fitri

Minggu, 30 Mar 2025 - 18:42 WIB

Berita Bogor

AKBP Rio: Kami Akan Tindak Tegas Pelaku Pungli dan Premanisme

Rabu, 26 Mar 2025 - 11:47 WIB