Ardi Rivali Pimpin Skuad Timnas Tenis Lapangan Indonesia U-12 yang Berlaga di Singapura 

- Pewarta

Minggu, 16 Juni 2024 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Pelatih Tenis Lapangan Indonesia U-12, Ardi Rivali saat berada di Singapura. (Dok: Ist).

BabeBogor.com – Sosok Ardi Rivali adalah pelatih tenis lapangan yang punya karakter dan kerap melahirkan para petenis potensial dan juara.

Ardi Rivali pernah menjadi arsitek skuad Tenis Kabupaten Bogor dengan menyabet 6 emas dan 2 perunggu dari 7 nomor yang dipertandingkan pada Porda Jabar 2014 .

Kini Ardi Rivali tengah bertugas menjadi arsitek skuad timnas Tenis Lapangan Indonesia U-12 yang sedang berada di Singapura mengikuti salah satu event di sana yakni ATF Asean Championship 2024 yang diikuti para petenis dari 11 negara Asean

Skuad Tenis Lapangan Indonesia yang berlaga di Singapura besutan Ardi Rivali diantaranya Kirana Wibowo, Karina Wibowo, Quorra Princy (Putri) Ethan Jake, Komang Bagus dan Ahmad Zulfan (Putra)

“Doakan yah semoga para petenis Indonesia KU 12 bisa mendulang prestasi yang bagus bagi Indonesia di ATF Championship 2024,” ujar Ardi Rivali lewat telpon selulernya, Minggu (16 Juni 2024).

Ardi sendiri saat ini tengah fokus melakukan pembinaan dan latihan kepada para atlet yunior yang kedepannya akan menjadi tulang pungung timnas tenis Indonesia 2024.

Beberapa atlet tenis binaan Ardi Rivali yang masuk pembinaan dan latihan di Cibubur diantaranya Faris Fiqri, ⁠Fabian Wibowon, ⁠Ahmad Zulfan dan Galih (Putra) Zoelfanka, ⁠Kirana Wibowo (Putri)

Sosok Ardi Rivali juga namanya masih sangat harum di kancah olahraga Kabupaten Bogor terutama cabor tenis lapangan.

Ardi Rivali sangat ideal jadi head coach Tenis lapangan Kabupaten Bogor untuk Porprov Jabar 2026. Karena sosoknya sangat punya karakter yang kuat dalam membina talenta atlet menjadi atlet juara.

Ardi Rivali menukangi skuad Tenis Kabupaten Bogor sejak 2010 -2014 yang dimanageri oleh Atis Tardiana (Manager) dan Susmono (Asisten Manager )

Baca Juga :  Kementerian ATR/BPN MoU dengan Pertamina, Ini Tujuannya

Harusnya KONI Kabupaten Bogor atau Binpres KONI Kabupaten Bogor punya rekam jejak prestasi Ardi Rivali dan bisa diberikan saran dan masukan kepada Pelti Kabupaten Bogor dalam menentukan Head Coach Tim Tenis Porprov Jabar 2026.

Atis Tardiana yang saat ini sebagai pengurus KONI Kabupaten Bogor sebenarnya sangat paham dan tahu betul soal kualitas Ardi Rivali dalam mencetak atau melahirkan atlet juara.***

Berita Terkait

Festival Kopi Nusantara 2025 Angkat Nilai Keberlanjutan dan Ketangguhan Kopi Indonesia
Menteri Lingkungan Hidup, BEM Se-Bogor Raya, dan ANTAM Kolaborasi Hijaukan DAS Cisadane
ANTAM Raih Penghargaan “Pangan-Energi 2025” dari IPB sebagai Perusahaan dengan Kinerja Terbaik dalam Pemberdayaan Masyarakat
UNIT BISNIS PONGKOR GALANG SOLIDARITAS, KARYAWAN DAN KELUARGA ANTAM KOMPAK BANTU KORBAN BENCANA SUMATERA
ANTAM UBPE Pongkor Bersinergi dengan Kementerian Lingkungan Hidup/BPLH dalam Tanggap Bencana Sumatera
DPRD Kabupaten Sukabumi Sahkan Perda Tentang Pelestarian Pengetahuan Tradisional dalam Perlindungan Kawasan Sumber Air, Ini Tujuannya
HUT PPWI ke-18, Wilson Lalengke : Pentingnya Peran Jurnalisme Warga dalam Memperjuangkan Keadilan Sosial dan Kemanusiaan di Tingkat Global
Kapolri Tinjau Gerakan Pangan Murah di Polda Banten: Distribusikan 27 Ton Beras SPHP ke Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:17 WIB

Pastikan Malam Tahun Baru Kondusif, Bupati Bogor Bersam Forkopimda Tinjau Pos Pengamanan dan Car Free Night Malam Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:17 WIB

Bupati Bogor Harap Tahun 2026 Jadi Momentum Perkuat Kekompakan dan Pelayanan Publik Yang Lebih Baik

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:17 WIB

Pemkab Bogor Raih Anugerah Sri Baduga 2025, Bukti Komitmen Bangun Desa dan Kelurahan

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:39 WIB

Pemkab Bogor Sukses Laksanakan 546 GMP, Capai 2.300 Ton Distribusi Pangan Dan Jangkau Hingga 1,6 Juta Warga

Selasa, 30 Desember 2025 - 05:59 WIB

Rudy Susmanto Akan Rehabilitasi Masjid Raya di 40 Kecamatan

Selasa, 30 Desember 2025 - 05:59 WIB

Rudy Susmanto Sebut Kekompakan ASN Jadi Kunci Utama Keberhasilan Pembangunan Bogor

Selasa, 30 Desember 2025 - 05:59 WIB

Bupati Bogor Targetkan Pembangunan Flyover Bomang – Tegar Beriman Pada Tahun 2027

Senin, 29 Desember 2025 - 14:29 WIB

Bupati Bogor Turun Ke Lapangan Pastikan Pembangunan Infrastruktur Berjalan Optimal

Berita Terbaru

NASIONAL

PT Antam UPBE Pongkor Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Jan 2026 - 07:30 WIB